RILIS ARTIKEL TERBARU :


Nampaknya pada tahun ini seri Nexus akan segera di redupkan oleh Google dan di gantikan dengan nama Pixel, kabar ini tentu saja bukan merupakan isapan jempol semata melainkan sudah mulai terlihat pergerakan dari argumen tersebut, sebagai contoh di kabarkan tidak akan ada seri Nexus yang akan di rilis tahun ini meski sebelumnya sudah terdengar ada Nexus Sailfish dan Nexus Marlin, namun segera kabar tersebut di konfirmasi menjadi Pixel Sailfish dan Pixel Marlin, dan untuk memperkuat pemberitaan tersebut kali ini sudah di konfirmasi bahwa pada dulunya launcher original di device Nexus di namai dengan Nexus launcher untuk sekarang sudah resmi berubah menjadi Pixel launcher, dan kabar menarik lainnya adalah sekarang kalian sudah bisa memasangkan launcher keren ini di device kalian.

Seperti yang di lihat Pixel launcher ini memang sejatinya adalah Nexus launcher yang sudah kita lihat sebelumnya, namun pada pemberiataan terbaru kali ini ialah cuma untuk mengkonfirmasi kebenaran dari pemberitaan tersebut, juga seperti yang sudah di ketahui bahwa brand Google untuk generasi lanjutan Nexus sudah di pastikan akan memakai nama Pixel bukan lagi Nexus seperti dulu.


Secara keseluruhan Launcher ini memang sangat baik kinerja hingga tampilannya, meski demikian launcher ini masih belum bisa di pastikan aman atau tidak, karena bukan berasal dari pihak developers Google yang mendistribusikan link download launcher tersebut, namun datang dari seorang tipster handal di twitter yaitu @LlabToofeR, namun keuntungan lainnya adalah kalian sekarang ini juga dapat memasangkan launcher keren terbaru dari Google tersebut secara gratis.


Cara pemasangannya pun cukup mudah yang perlu kalian lakukan cuma menginstall aplikasi ini saja seperti biasa dan kalian bisa mendownload launcher tersebut dengan format .zip DISINI perlu di extrack setelah seleasi mendownload, dan bisa DISINI untuk PixelLauncher.apk dan DISINI untuk WallpaperPicker.apk, untuk link download versi .apk kalian perlu mendownload kedua buah komponen tersebut, jika tidak launcher akan mengalami force close, dan selamat menikmati launcher baru kalian.

KEMBALI KE ATAS

bm

Android, Hardware, Software, Tips, Tricks, Gadget, ROOT, Smartphone, Unlock Bootloader, Tutorial, Operating System, Troubleshoot